Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2023

AppSheet

Gambar
APPSHEET Github    :  Github - App Sheet Dalam kelas PBKK minggu ke-15, saya ditugaskan untuk membuat aplikasi formulir simpel dengan menggunakan Google Apps Script. Tujuannya adalah untuk menampilkan hasil pengisian formulir ke dalam lembar Google Sheets. Inilah dokumentasinya. Tampilan UI Antarmuka pengguna di aplikasi web sheet yang saya buat tergolong simpel. Saat ini terdapat bidang untuk memasukkan Nama, Nomor HP, Alamat Email, dan pesan. Langkah Pengerjaan Langkah-langkahnya cukup sederhana. Pertama, mulailah dengan membuat lembar sheet terlebih dahulu. Setelah itu, perlu dilakukan ekstensi ke aplikasi script. Di dalam aplikasi script, masukkan kode-kode berikut. const sheetName = 'form data' const scriptProp = PropertiesService . getScriptProperties () function intialSetup () {   const activeSpreadsheet = SpreadsheetApp . getActiveSpreadsheet ()   scriptProp . setProperty ( 'key' , activeSpreadsheet . getId ()) } function doPost ( e ) {   const lock

Final Project

Gambar
 FINAL PROJECT Nama      : Abdullah Nasih Jasir NRP        : 5025211111 Kelas      : PBKK-A Referensi Paper:  Referensi Paper Final Project Berikut merupakan proyek akhir yang saya susun, terkait pengembangan perangkat lunak atau aplikasi berbasis web dengan struktur MVC. Dokumen ini mencakup deskripsi, desain database, rancangan antarmuka pengguna (front-end), bagian pengelolaan (back-end), serta tahapan implementasinya. 1. Buatlah deskribsi studi kasus aplikasi ditinjau dari MVC! Sebelum saya merinci lebih lanjut, penting untuk memahami definisi dari konsep MVC itu sendiri. MVC merupakan singkatan dari Model View Controller yang menjadi landasan bagi para pengembang dalam merancang aplikasi mereka. Model diartikan sebagai representasi dari data atau objek dalam aplikasi. Ini adalah bagian yang bertanggung jawab untuk mengatur, memanipulasi, dan menyimpan data. Dalam konteks pengembangan aplikasi, model mengelola logika dan aturan bisnis serta interaksi dengan basis data. View diartik